93.8 FM - www.gefm-madiun.com || Ge FM Streaming || Musik dan Informasi Madiun Raya

Tingkatkan Pendidikan Karakter SMAN 3 Ponorogo Gelar Pondok Ramadhan

Ponorogo – Sebagai bagian dari pendidikan karakter Pondok Ramadhan adalah kegiatan tahunan yang diadakan oleh SMAN 3 Ponorogo, y...


Ponorogo – Sebagai bagian dari pendidikan karakter Pondok Ramadhan adalah kegiatan tahunan yang diadakan oleh SMAN 3 Ponorogo, yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas spiritualitas siswa serta mempererat hubungan antar warga sekolah.
Seperti tahun sebelumnya pada tahun ini pun, Pondok Ramadhan tetap dilaksanakan di tahun 1446 H dilaksanakan pada tanggal 6 - 7 Maret 2025, bertempat di Masjid Nurul Iman dan berbagai ruang kelas di SMAN 3 Ponorogo.
Kegiatan ini dirancang untuk mengajak siswa-siswi lebih dekat kepada Allah SWT serta memperkuat iman dan taqwa melalui berbagai rangkaian acara. Selain itu, Pondok Ramadhan juga menjadi wadah untuk mempererat tali silaturahmi di antara seluruh keluarga besar SMAN 3 Ponorogo.

Kegiatan Pondok Ramadhan di Masjid Nurul Iman SMAN 3 Ponorogo 

Kegiatan yang dimulai dengan sholat dhuha ini dilanjutkan dengan berbagai aktivitas keagamaan yang bertujuan membentuk kebiasaan positif di bulan suci Ramadhan. Di antara kegiatan yang diselenggarakan adalah tadarus Al-Qur’an, sholat berjamaah, serta pembiasaan lainnya yang melibatkan seluruh siswa.
Kepala SMAN 3 Ponorogo, Drs. Sasmito Pribadi M.Pd., dalam sambutannya memberikan motivasi kepada seluruh siswa untuk memanfaatkan bulan Ramadhan dengan sebaik-baiknya, baik dalam menjalani ibadah puasa maupun dalam meningkatkan kualitas diri. Beliau menekankan pentingnya semangat dan dedikasi dalam menjalani ibadah, serta mengingatkan para siswa untuk selalu menjaga kedisiplinan dan kekhusyukan dalam beribadah.

Kegiatan Pondok Ramadhan di Masjid Nurul Iman SMAN 3 Ponorogo 


Sebagai bagian dari kegiatan, diadakan juga perlombaan antar kelas yang bertujuan untuk menumbuhkan semangat kebersamaan dan persaingan sehat di antara siswa. Perlombaan ini mencakup berbagai aspek, termasuk keagamaan dan sosial, dengan harapan dapat mendorong siswa untuk saling mendukung dalam meningkatkan kualitas diri.
Pondok Ramadhan SMAN 3 Ponorogo 1446 H sukses terlaksana dengan antusiasme yang tinggi dari para siswa dan seluruh warga sekolah, menambah semangat dalam menjalankan ibadah di bulan Ramadhan ini.

COMMENTS

Dibaca :

Nama

Aston dan Favehotel Madiun,1,ATR/BPN,2,Bisnis,1,Bojonegoro,1,BPJS Kesehatan,6,BPN/ATR,1,Dewan,1,DPRD Kabupaten Magetan,1,DPRD Ponorogo,1,Event,1,Headline,5,HOTEL,13,HPN,2,HPN 2024,1,INKA,1,Jakarta,2,Jawa Timur,2,JKN,1,Kabupaten Madiun,39,Kabupaten Magetan,26,Kabupaten Nganjuk,2,Kabupaten Ngawi,3,Kabupaten Ponorogo,21,KAI,62,Kementerian ATR/BPN,1,Keuangan,1,Kodim 0802/Ponorogo,4,Kota Madiun,75,Lakalantas,1,Magetan,6,Megaten,1,Mudik,2,Mudik Lebaran,1,Nasional,9,Nusantara,1,OJK,2,Parlemen,1,Pemilu Damai,1,Pemkab Madiun,3,Pemkab Magetan,2,Pemkot Madiun,5,PENDIDIKAN,2,Peristiwa,1,Pilkada,2,Pilkada Kota Madiun,1,Pilkada Ponorogo,1,Pilkada Serentak,1,PLN Icon Plus,3,Polres Kota Madiun,2,Polres Madiun,1,POLRES MADIUN KOTA,5,Polres Magetan,3,Polri,11,Ponorogo,9,Provider,1,SMKN1 Magetan,1,TNI,44,TNI/POLRI,2,Walikota,1,
ltr
item
Ge FM Madiun: Tingkatkan Pendidikan Karakter SMAN 3 Ponorogo Gelar Pondok Ramadhan
Tingkatkan Pendidikan Karakter SMAN 3 Ponorogo Gelar Pondok Ramadhan
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgS3rNdcKjPMEr7zO3bUgPQvWAHXaAU5LzVE4kTYE_ncdlkJedbd6AlqqSmOexyMePuKfZYAL68XivhvBgUbmrai2F3gCnoQeapcFkIKt626Wj7s1_rIhY3KP0v7g_iXC9-dT0Qvm2xG_CYpJjD-YD0VXWepfcVRWUomN8rfPQpQ1ECzdCh3hlJLw3ERDY=w640-h290
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgS3rNdcKjPMEr7zO3bUgPQvWAHXaAU5LzVE4kTYE_ncdlkJedbd6AlqqSmOexyMePuKfZYAL68XivhvBgUbmrai2F3gCnoQeapcFkIKt626Wj7s1_rIhY3KP0v7g_iXC9-dT0Qvm2xG_CYpJjD-YD0VXWepfcVRWUomN8rfPQpQ1ECzdCh3hlJLw3ERDY=s72-w640-c-h290
Ge FM Madiun
https://www.gefm-madiun.com/2025/03/tingkatkan-pendidikan-karakter-sman-3.html
https://www.gefm-madiun.com/
https://www.gefm-madiun.com/
https://www.gefm-madiun.com/2025/03/tingkatkan-pendidikan-karakter-sman-3.html
true
6856358519101571713
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy